Jumat, 01 April 2011

Aneka Beasiswa Mahasiswa Baru S1 2011/2012

Memasuki bulan April 2011 teman-teman kelas 12 dihadapkan pada 2 kesibukan, persiapan ujian nasional dan seleksi masuk perguruan tinggi. Belum lagi yang berniat mencari beasiswa kuliah, mulai dari cari info beasiswa yang kriterianya mampu kita penuhi hingga menyiapkan berkas.

Berikut saya berikan aneka beasiswa yang disediakan untuk mahasiswa baru. Semoga bermanfaat.
Selamat berjuang!!

1. Beasiswa Penuh : Politeknik Manufaktur Astra
pendaftaran : 25 Oktober - 18 Desember 2010
www.polman.astra.ac.id

2. Beasiswa Unggulan : Politeknik Manufaktur Astra
Pendaftaran : 25 Oktober -18 Desember 2010
www.polman.astra.ac.id

3. Beasiswa Unggulan : Univ Mercubuana
Pendaftaran : s.d 25 Februari 2011
www.mercubuana.ac.id

4. Beasiswa Prestasi : Univ Mercubuana
Pendaftaran : s.d 25 Februari 2011
www.mercubuana.ac.id

5. Beastudi Etos
Pendaftaran : s.d 31 Maret 2011
http://lpi-dd.net

6. Paramadina Fellowship 2011
Pendaftaran: s.d 9 April 2011

7. Beasiswa Kader Muhammadiyah : Univ Muhammadiyah Surakarta (UMS)
Pendaftaran :
12 Maret 2011
14 Mei 2011
9 Juli 2011
6 Agustus 2011
http://pmb.ums.ac.id/?q=kader-muhammadiyah

8. Program Diploma IPB jalur Kerjasama dengan PT Smart Tbk
Pendaftaran : 12-13 Mei 2011

9. Beasiswa Utusan Daerah (BUD) : IPB
Pendaftaran : s.d 31 Mei 2011
www.bud.ipb.ac.id
www.kemahasiswaan.ipb.ac.id

10. Beasiswa ITB untuk Semua (BIUS)
Pendaftaran : 2-24 Mei 2011
www.itb.ac.id

11. Program Beasiswa Kerja : Fakultas Pertanian-Peternakan UMM
Pendaftaran : 23 Mei - 16 Juni 2011
http://pertanian-peternakan.umm.ac.id

12. Beasiswa Paripurna untuk Bangsa (BPuB): Fakultas Kedokteran UI
Pendaftaran :
SNMPTN Ujian Tulis 2 - 24 Mei 2011
SIMAK UI 3 - 24 Juni 2011
www.ui.ac.id

13. BEASISWA S1 CIMB NIAGA
Pendaftaran : 9 April-14 Mei 2011
www.cimbniaga.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Semoga bermanfaat yeah plendz.
Salam ukhuwah selalu. .